Tahu
tentang "Seven Eleven" atau yang biasa disebut Sevel? Ternyata bukan
hanya waralaba Jepang itu aja yang udah memasuki Indonesia, khususnya
Jakarta. Tetapi, juga waralaba-waralaba asing lainnya. Nah, namun di
sini Indonesia juga gak mau kalah dong. Menurut AFI (Asosiasi Franchise
Indonesia), beberapa waralaba Indonesia telah memasuki dunia
internasional. Bahkan, menurut AFI sudah ada 5 waralaba Indonesia yang
benar-benar telah siap bersaing dengan waralaba-waralaba dunia.
Kira-kira, kamu tahu gak siapa aja pendirinya?
1. Rumah makan Lele Lela asli dari Mas Rangga Umara, bisa sampai ke Malaysia
makan lele di Malaysia~ via http://www.plasafranchise.com
2. Bumbu Desa ala Sunda aja bisa sampai luar negeri!
bumbu desa, rasa kota via http://news.lewatmana.com
Namanya memang Bumbu Desa. Tapi jangan salah! Rasanya dijamin kota. Pak Santoni dan keluarga yang sangat mencintai kuliner tradisional, terutama sunda, mendirikan warung makan ini pada 2004. Kini, sudah ada lebih dari 50 cabang Bumbu Desa di Indonesia maupun luar negeri. Tidak hanya makanan, Pak Santoni juga menjamin kualitas pelayanan dari para pegawainya. Bahkan, ada pelatihan khusus loh untuk para pegawainya yang langsung dipandu oleh ahli dari bidang jasa dan psikologi. Keren, nggak?
Jenenge ndeso, tapi rasa karo rejekine kutho!
3. Cadas! Bahkan di luar negeri ada es teler!
yang teler, yang teler!~ via http://rahmatnawisiregar.wordpress.com
4. Dari gerobak hingga go internasional!
salut! via http://dellasagitaria.blogspot.com
5. Tahu tentang J.Co? Ternyata pendirinya adalah orang Indonesia, lho!
donat oh donat~ via http://studentpreneur.co
Buat kita anak muda, sepertinya 5 pengusaha sukses Indonesia ini layak jadi contoh, ya. Karena mereka memang menjalankan segala sesuatunya tidak hanya dengan uang, tapi dengan niat dan perjuangan. Nah, makanya… yuk sama-sama sukses seperti mereka! Mumpung kita masih muda dan banyak ide, nih!
Sumber : http://www.hipwee.com/list/hei-kawula-muda-tahukah-kamu-dengan-5-pengusaha-indonesia-yang-sukses-go-international-ini/
0 komentar:
Posting Komentar